SMPN 3 Bukateja, Terima Penghargaan Sekolah Adiwiyata Nasional
Sebagai bentuk penghargaan kepada sekolah yang berjasa dalam perlindungan lingkungan, Sekolah Menengah Pertama Negeri (SMPN) 3 Bukateja Kecamatan Bukateja Purbalingga menerima penghargaan Sekolah Adiwiyata Nasional Tahun 2014. Penghargaan dari Kementrian Lingkungan Hidup dan Kehutanan Republik...
